Metode 1 dari 3: Sniper

  1. Gambar berjudul Draw a Gun Step 1
    1
    Cari contoh gambar senjata api di majalah atau internet, lalu cetak gambarnya agar Anda punya gambaran dan referensi mengenai bentuk senjata api yang ingin Anda gambar.
    Iklan
  2. Gambar berjudul Draw a Gun Step 2
    2
    Gambar huruf “V” terbalik yang nantinya akan berfungsi sebagai bipod senjatanya.
  3. Gambar berjudul Draw a Gun Step 3
    3
    Di atas garis bipod-nya, gambar garis horizontal dengan posisi sedikit miring.
  4. Gambar berjudul Draw a Gun Step 4
    4
    Dengan garis bantu yang sudah ada, mulailah menggambar berbagai bentuk persegi, persegi panjang, dan sebagainya sebagai garis bantu untuk bentuk senjatanya.
  5. Gambar berjudul Draw a Gun Step 5
    5
    Sempurnakan bentuk senjatanya mengikuti garis-garis bantu yang sudah Anda buat.
  6. Gambar berjudul Draw a Gun Step 6
    6
    Hapus garis yang sudah tidak diperlukan.
  7. Gambar berjudul Draw a Gun Step 7
    7
    Tambahkan detail lain.
  8. Gambar berjudul Draw a Gun Step 8
    8
    Warnai dan lihat hasilnya.
    Iklan

Metode 2 dari 3: Pistol

  1. Gambar berjudul Draw a Gun Step 9
    1
    Untuk menggambar pistol, mulailah dengan menggambar persegi panjang untuk laras pelurunya.
  2. Gambar berjudul Draw a Gun Step 10
    2
    Kemudian gambar bentuk gagang dan juga pelatuknya.
  3. Gambar berjudul Draw a Gun Step 11
    3
    Sempurnakan bentuk pistolnya dengan mengikuti garis bantu yang sudah Anda buat.
  4. Gambar berjudul Draw a Gun Step 12
    4
    Tambahkan detail dan sentuhan akhir seperti gambar di atas.
  5. Gambar berjudul Draw a Gun Step 13
    5
    Gambar detail pada gagang, laras, dan pelatuknya.
  6. Gambar berjudul Draw a Gun Step 14
    6
    Hapus garis yang tidak perlu dan sempurnakan gambar Anda.
  7. Gambar berjudul Draw a Gun Step 15
    7
    Warnai jika ingin, dan tambahkan efek bayangan dan cahaya.
    Iklan

Metode 3 dari 3: Senjata Mesin

  1. Gambar berjudul Draw a Gun Step 16
    1
    Gambar sebuah persegi panjang. Anda akan menggambar senjatanya di dalam persegi panjang ini.
  2. Gambar berjudul Draw a Gun Step 17
    2
    Tarik beberapa garis bantu seperti gambar di atas.
  3. Gambar berjudul Draw a Gun Step 18
    3
    Gambar bentuk dasar senjatanya mengikuti garis bantu yang sudah Anda buat.
  4. Gambar berjudul Draw a Gun Step 19
    4
    Gambar detailnya, dari laras, pelatuk, sampai gagangnya.
  5. Gambar berjudul Draw a Gun Step 20
    5
    Untuk tempat peluru, gambar dua garis lengkung di depan pelatuk, lalu hubungkan keduanya di ujung bawah.
  6. Gambar berjudul Draw a Gun Step 21
    6
    Hapus garis yang tidak perlu.
  7. Gambar berjudul Draw a Gun Step 22
    7
    Warnai sesuai keinginan Anda.
    Iklan

Tips

  • Agar gambar Anda terlihat lebih bagus, tambahkan efek bayangan.
Iklan

Info Artikel

Kategori: Menggambar
Bahasa lain:
English: Draw a Gun, Español: dibujar un arma, Português: Desenhar uma Arma, Deutsch: Ein Gewehr zeichnen, Italiano: Disegnare un'Arma da Fuoco, Français: dessiner un pistolet, 中文: 画枪, Русский: рисовать огнестрельное оружие
Halaman ini telah diakses sebanyak 5.145 kali.
Apakah artikel ini akurat?